Sabtu, 24 Mei 2008

Salam Sejahtera,

Sanggar Seni “ Ganda Perwangi “ Banjarbaru Kalimantan Selatan adalah perkumpulan seniman dan budayawan daerah Kalimantan Sealatan yang berkedudukan di Kota Banjarbaru yang berupaya menggali, mengembangkan, dan melestarikan sekaligus memperkenalkan Seni Budaya Daerah Kalsel, seperti Sastra Daerah, Musik Daerah, Tari Daerah dan Teater Tradisional “ Mamanda “. Mudah – mudahan apa yang kami persembahkan ini dapat bermanfaat bagi kita semua terutama yang ingin mengetahui bagaimana perkembangan Seni Budaya Daerah Kalimantan Selatan.

Sirajul Huda __________________ 2008